Advertisement
Sinopsis Film Cyber Hell: Exposing an Internet Horror

Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Film Cyber Hell: Exposing an Internet Horror akan tayang di Netflix. Film dokumenter asal Korea Selatan ini disutradarai oleh Jin-seong Choi.
Film Cyber Hell: Exposing an Internet Horror menceritakan mengenai jaringan ruang obrolan online yang mengarah pada kejahatan seks. Di mana, ada suatau kasus penyebaran konten asusila yang pernah menggemparkan publik Korea Selatan pada 2020 lalu.
Advertisement
Saat itu pelaku penyebaran konten asusila tersebut adalah Cho Ju Bin (Baksa) dan Moon Hyung Wook (Godgod). Keduanya berdua mengancam, memaksa, dan memanipulasi para perempuan muda agar mau mengirimkan foto dan video dengan keadaan yang tidak pantas untuk dilihat. Para korbannya adalah perempuan yang berada di bawah umur.
Foto-foto dan video asusila tersebut kemudian disebarkan oleh keduanya melalui chat room yang berisi puluhan ribu anggotanya di Instagram.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement

Korwil Ngemplak Minta Keterangan Soal Seleksi O2SN Cabor Renang
Advertisement

Bayu Skak Bikin Film Fiksi Ilmiah Foufo, Ribuan Orang Antre untuk Ikut Jadi Pemeran
Advertisement
Berita Populer
- Mengenal Jenis Latto-Latto, Ada yang Bisa Menyala hingga Berukuran Jumbo
- Perusahaan Ini Bikin Kostum Serigala yang Mirip Aslinya, Terjual Seharga Rp350 Juta
- Hanya Kover 10 Persen, Warganet Soroti Asuransi Indra Bekti
- Foo Fighters akan Comeback Meski Tanpa Sang Drummer
- Jadi Sorotan Warganet, Inilah Profil Aldila Jelita, Istri Indra Bekti
Advertisement